Lowongan Kerja untuk Lulusan SMK di PT Inter World Steel ...
PT Inter World Steel Mills Indonesia adalah perusahaan manufaktur besi dan baja di Indonesia. Didirikan pada tahun 1971, perusahaan ini telah menyuplai besi, baja dan beton ke berbagai proyek industri konstruksi pemerintah dan bangunan tinggi terkenal di Jakarta. DIkutip dari akun Instagram @kemnaker, berikut posisi dan persyaratannya.
